Karangasem merupakan kabupaten yang terletak di ujung paling timur Pulau Bali. Kabupaten Karangasem mempunyai wilayah yang berbatasan dengan laut sampai ke pegunungan dengan puncaknya Gunung Agung. Wilayah Karangasem yang didominasi dengan perbukitan dan pegunungan menjadikannya sebagai salah satu area dengan segudang potensi alam yang memukau.
Melalui paket work from Karangasem, Anda dapat bekerja dengan aman, nyaman dengan fasilitas dan layanan yang mengedepankan prinsip CHSE sembari mengeksplor ke beragam tempat wisata alam dan kultural.
Pilihan tempat wisata yang dapat Anda kunjungi adalah Istana Air Tirta Gangga, Pura Lempuyang Luhur, Taman Sukasada, Bali Chocolate Factory, Lotus Lagoon, Pantai Tulamben, dan lainnya.
*Harga per pax untuk 1 kamar (maksimal 2 orang) dan tidak termasuk :
Syarat dan ketentuan